Sosialisasi Pengisian Lowongan Carik Desa

23 November 2017
DAHROMO I
Dibaca 78 Kali
Sosialisasi Pengisian Lowongan Carik Desa

SEGOROYOSO - Rabu, 15 November 2017 Panitia Pengisian Lowongan Carik Desa mengadakan Sosialisasi Pengisian Lowongan Carik Desa kepada warga masyarakat Desa Segoroyoso. 

Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan informasi tentang tata cara dan persyaratan untuk mendaftar sebagai Calon Carik.